Tutorial Make Up Natural Agar Tampil Natural dan Alami

Setiap moment adalah waktu paling berarti untuk menampilkan hal terbaik dalam diri kita. Di setiap momen kita selalu mengharapkan tampil dengan penuh dengan kebahagian, Tentunya kamu ingin dong disetiap situasi kamu tampil prima dan menarik.

Satu cara untuk menyiasati agar kamu terlihat cantik yaitu dengan menggunakan yang natual make up agar lebih fresh dan elegan. Tentunya make up-nya harus sesuai kepribadian kamu agar tidak menghalangi aktivitas di hari raya ya.

Tetapi, banyak wanita yang bingung bagaimana caranya tampil natural dengan make up yang alami juga. Untuk itu, Indonesian free akan coba memberikan gambaran dan langkah memakai make up natural untuk sambut hari raya idul fitri.

Foundation

cara make up yang benar beserta gambarnya
© pinterest.com

Pertama-tama siapkan foundation, lalu aplikasikan foundation pada wajah kamu. Jangan terlalu banyak mengaplikasikan foundationnya tapi tipis-tipis saja.

Concealer

tutorial make up minimalis wajah bulat
© pinterest.com

Untuk menutupi garis hitam di wajah, bintik dan flek hitam dan bekas jerawat, Kamu bisa menggunakan concealer. Pilih concealer cair yang biasanya berbentuk seperti liquid atau tabung. Totolkan pada bagian yang ingin disembunyikan kemudian ratakan dengan jari tangan Kamu. Kamu juga bisa menyembunyikan kantung mata dengan menotolkan pada bagian bawah mata kemudian diratakan menggunakan jari.

Bedak atau Powder

tutorial make up natural
© pinterest.com

Selanjutnya, siapkan bedak atau powder yang warnanya sudah disesuaikan dengan wajah Kamu. Lalu, siapkan juga kuas atau brush untuk mengaplikasikan bedak itu. Ambil brush dan ambil bedak padatnya, sapukan merata di seluruh wajah hingga tampilan wajah terkesan lebih lembut dan rata dan tidak ada perbedaan warna lagi.

Eyeshadow

tutorial make up natural untuk kulit sawo matang
© pinterest.com

Kalau kamu ingin mata terlihat lebih segar, kamu dapat mengaplikasikan sedikit eyeshadow untuk mata. Pilih warna-warna natural seperti pink pucat, atau peach.

Eye Liner & Mascara

tutorial make up simple wardah
© pinterest.com

Oleskan eyeliner dan mascara. usap tipis, Tapi jika bulu mata kamu sangat minim, kamu boleh loh memakai bulu mata palsu yang natural.

Blush On

make up natural
© pinterest.com

Untuk memberikan efek merona di pipi kamu gunakanblush on.  Bisa menggunakan warna yang senada seperti eye shadow.

Lipstik dan Lip Gloss

lipstik warna pastel
© pinterest.com

Kamu dapat menggunakan lipstik berwana pink ada hint peachnya kemudian tambahkan lip gloss di atas lipstik kamu. Ini untuk memperlihatkan kesan segar setelah kamu melewati aktivitas keseharian.

Untuk detailnya yuk cek video Tutorial Make Up Natural untuk Lebaran.. Check this out..